Jumat, 07 November 2008

PTK (Penelitian Tindakan Kelas)



PTK (Penilitian Tindakan Kelas) perlu sekali untuk proses perkembangan di sebuah proses pendidikan. Karena denganPTK seorang guru / tenaga pendidik bisa mengetahui perkembangan siswanya dariawal hingga terjadi suatu perubahan yang menuju proses tercapainya tujuan pendidikan.
Untuk itu SMPN 3 Taman Sidoarjo, melaksanakan pelatihan PROSES PEMBELAJARAN, PENILAIAN PEMBELAJARAN, PTK & PEMBINAAN KEPEGAWAIAN, tidak lain adalah bertujuan sebagai tersebut diatas

Tidak ada komentar:

Posting Komentar